Untuk itu Direktur PLN langsung turun untuk menyelesaikan seluruh persoalan yang ada di lapangan," kita sudah diskusi dengan Pak Bupati, kita sepakati akan ditambah Gardu Induk baru, dan juga transmisi baru. Jadi Listriknya tidak hanya untuk RSUD tapi semua wilayah Muratara," tegasnya.
Tiga Permasalahan Krusial Muratara Direspon Presiden RI
Minggu 02-06-2024,14:00 WIB
Editor : Eni Nurhayati
Kategori :