Dalam sekali pemijahan, seekor ikan betina dapat menghasilkan 288 telur, bahkan pada beberapa ikan bisa menghasilkan dua kali lipat dari jumlah tersebut.
Dari 288 telur itu jumlah yang menetas hanya 30 persen.
4. Bukan ikan asli Palembang
Belida adalah ikan unik yang namanya diambil dari nama sungai di Sumatera Selatan.
Selain belida atau belido, masyarakat juga menyebutnya sebagai ikan lopis.
Selain di Sumatra Selatan, ikan belida juga bisa ditemukan di perairan sungai lain di pulau Sumatra, Kalimantan, Jawa dan Semenanjung Malaysia.
BACA JUGA:Tahukah Kamu, Kampus Unsri Terluas Se Asia Tenggara, Berikut 5 Faktanya
Sebelum dinyatakan dilarang oleh pemerintah , para produsen pempek ikan belida mendapatkan suplai ikan dari Kalimantan dan Sumatera Utara.
5. Sekarang Jadi Ikan Hias