Kunjungi Warga Terdampak Banjir, Prabowo Buka Bersama dengan Masyarakat

Minggu 09-03-2025,06:50 WIB
Reporter : Dendi Romi
Editor : Dendi Romi
Kunjungi Warga Terdampak Banjir, Prabowo Buka Bersama dengan Masyarakat

"Untuk Bogor dan Bekasi Rp3 miliar lebih. Kalau digabung dengan Jakarta hampir Rp4 miliar," kata Gus Ipul di Bandung, Jumat (7/3).

Anggaran sebesar itu didistribusikan dalam bentuk berbagai kebutuhan penunjang kehidupan bagi korban terdampak, seperti makanan, kasur, selimut, bantal, pakaian, dan makanan bayi. (antaranews.com/dri)

Kategori :