“Sakit perut jadi salah satu gangguan yang umum dialami oleh banyak orang. Kondisi ini cenderung tidak berbahaya dan dapat diatasi dengan pengobatan rumahan, salah satunya banyak minum air putih.”
oganilir.co - Sakit perut merupakan nyeri tumpul yang biasanya tidak berlangsung lama. Dalam intensitas parah, penanganan diperlukan karena bisa saja dipicu oleh kondisi medis lain. Cara Alami untuk Mengatasi Sakit Perut Sakit perut menjadi masalah umum yang ditandai dengan mulas, refluks asam, mual, kembung, dan bersendawa. Dalam intensitas ringan sejumlah gejala tersebut dapat diatasi dengan cara alami, seperti: 1. Konsumsi Yogurt Cara mengatasi sakit perut yang pertama dilakukan dengan mengonsumsi yogurt. Kandungan di dalamnya dapat membantu menjaga kesehatan sistem pencernaan. Namun, cara ini tidak disarankan bagi seseorang yang mengidap intoleransi laktosa, karena yoghurt berasal dari susu sapi yang difermentasi. BACA JUGA:Simak! ini 5 Minuman untuk Penderita Kolestrol Tinggi yang Aman Dikonsumsi Saat Perut Kosong BACA JUGA:6 Buah Ini Ampuh Bakar Lemak Perut, Apa Saja? 2. Konsumsi Banyak Air Putih Tubuh membutuhkan air untuk mencerna dan menyerap nutrisi dari makanan dan minuman secara efisien. Dehidrasi membuat pencernaan lebih sulit dan kurang efektif, yang meningkatkan kemungkinan sakit perut. 3. Hindari Posisi Berbaring Saat berbaring, asam di perut cenderung ke atas, sehingga menyebabkan refluks. Jika penyebabnya adalah aliran asam, kamu perlu menghindari posisi ini hingga rasa sakit benar-benar membaik. 4. Mandi atau Gunakan Bantalan Pemanas Panas dapat mengendurkan ketegangan otot dan meredakan gangguan pencernaan. Mandi atau menggunakan bantalan pemanas juga dapat membantu meringankan gejala sakit perut. 5. Hindari Rokok dan Alkohol Cara alami mengatasi sakit perut yang terakhir adalah dengan menghindari rokok dan alkohol. Merokok dapat mengiritasi tenggorokan dan meningkatkan kemungkinan sakit perut. Jika pengidap sampai muntah, merokok dapat mengiritasi jaringan lunak yang sakit akibat asam lambung berlebihan. BACA JUGA:10 Khasiat Minum Air Putih Saat Perut Kosong BACA JUGA:Catat, ini 5 Obat Sakit Perut Alami yang Ampuh dan Cepat Sedangkan alkohol, zat tersebut sulit dicerna, sehingga dapat menyebabkan kerusakan pada hati dan lapisan perut. Pengidap sakit perut harus menghindari rokok dan alkohol hingga benar-benar sembuh.5 Tips Ampuh Mengatasi Sakit Perut Secara Alami
Senin 17-03-2025,13:30 WIB
Reporter : Vita
Editor : Vita
Tags : #tips
#secara alami
#mengatasi sakit perut
#konsumsi yogurt
#konsumsi banyak air putih
#hindari posisi berbaring
Kategori :
Terkait
Jumat 21-11-2025,08:16 WIB
7 Tips Pilates bagi Pemula, Jangan Lupa Pemanasan!
Kamis 20-11-2025,11:00 WIB
8 Tips Menyimpan Semangka Potong agar Tetap Segar dan Tidak Bau
Rabu 19-11-2025,13:00 WIB
7 Tips Menyimpan Alpukat agar Tidak Menghitam dan Pahit
Minggu 22-06-2025,13:27 WIB
Tips Wortel Agar Tetap Awet dan Tidak Mudah Layu
Rabu 11-06-2025,10:16 WIB
Tips Menyimpan Bawang Merah dan Bawang Putih Agar Tidak Mudah Busuk
Terpopuler
Rabu 07-01-2026,09:59 WIB
Ini 10 Fakultas/Jurusan Favorit di UI, Anda Berminat?
Rabu 07-01-2026,15:43 WIB
Ketua DPRD Ogan Ilir Pimpin Sidang Paripurna HUT ke-22 Kabupaten Ogan Ilir
Rabu 07-01-2026,10:40 WIB
Catat! 6 Jenis Makanan yang Sebaiknya Dihindari untuk Sarapan di Pagi Hari
Rabu 07-01-2026,13:01 WIB
Polsek Tanjung Batu Limpahkan Tersangka Dugaan Cabul dan Barang Bukti ke Kejari Ogan Ilir
Rabu 07-01-2026,19:00 WIB
Samsung Galaxy A72 : Disupport Baterai 5.000 mAh dengan Pengisian Cepat 25 Watt
Terkini
Kamis 08-01-2026,08:00 WIB
Hindari! 5 Kebiasaan ini yang Bikin Kulit Kamu Cepat Keriput dan Kendur di Usia 40-an
Kamis 08-01-2026,07:46 WIB
Kejar Target IKU, Unsri Undang Pakar
Kamis 08-01-2026,06:40 WIB
Ini Jadwal 5 Wakil Indonesia di Babak 16 Besar Petronas Malaysia Open 2026
Kamis 08-01-2026,06:00 WIB
Menang 2-0 Atas Parma, Inter Makin Kokoh di Puncak Klasemen Liga Italia
Rabu 07-01-2026,21:45 WIB