Hukum Berpuasa Pada Tanggal 10 Zulhijah dan Setelahnya

Sabtu 17-06-2023,13:56 WIB
Reporter : Careena Putri
Editor : Dendi Romi

Adapun hadis dalam riwayat lain juga disebutkan: 

عَنْ عَائِشَةَ وَعَنْ سَالِمٍ عَنْ ابْنِ عُمَرَ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُمْ قَالَا لَمْ يُرَخَّصْ فِي أَيَّامِ التَّشْرِيقِ أَنْ يُصَمْنَ إِلَّا لِمَنْ لَمْ يَجِدْ الْهَدْيَ 

Artinya:

BACA JUGA:Hikmah Ramadhan, Puasa Ular atau Puasa Ulat

Diriwayatkan dari Aisyah, dan dari Salim dari Ibn Umar, keduanya berkata, tidak diberi keringanan di hari Tasyrik untuk berpuasa kecuali jika tidak didapati hewan sembelihan [hadyu]. (HR Bukhari)

Kategori :