Vivo Y22 Banyak Dicari, ini Spesifikasi dan Keunggulannya

Jumat 29-09-2023,08:53 WIB
Editor : Dendi Romi

Vivo Y22 Banyak Dicari, ini Spesifikasi dan Keunggulannya

oganilir.co - Smartphone Vivo Y22 harganya sudah turun, yakni di kisaran Rp1 jutaan. Kendati harganya turun, namun penggemar smartphone masih mencari ponsel pintar tersebut. Ini karena Vivo Y22 punya banyak fitur menarik.

 

Vivo Y22 memiliki kapasitas internal 4GB + 64GB, memberikan pilihan smartphone di harga 1 jutaan rupiah dengan memori yang lebih besar. Hal ini demi menunjang kenyamanan pengguna agar dapat menyimpan banyak file ataupun aplikasi.

 

Fitur RAM Extended, Vivo Y22 RAM 4 GB kini bisa digandakan menjadi 8 GB. Dengan adanya penambahan ini diklaim dapat mendongkrak performa Vivo Y22.

 

Berikut spesifikasi Vivo Y22 4GB/64GB:

BACA JUGA:Vivo Segera Luncurkan T2 Pro, ini Spesifikasinya

 

- Layar: 6,51 inch HD+, tingkat kecerahan 530 nits screen body ratio 89,67%

- Chipset: MediaTek Helio G85 dengan GPU Mali-G52

- RAM/ROM: 4GB/64GB bisa ditambah dengan microSD

- Fitur: Dual SIM (nano + nano + microSD), side mounted fingerprint scanner, 3,5mm earphone jack, Dust (IP5X) and water (IPX4) resistant

- OS: Funtouch OS 12 based on Android 12

Kategori :