Itel Vista Tab 30S Rilis : Desain Premium dan Ditenagai Performa Tangguh MediaTek Helio G88
Itel Vista Tab 30S--
BACA JUGA:Itel VistaTab 10 Mini: Tablet Multitasking dengan Harganya Murah
Kamera belakang juga mampu menghasilkan fokus yang cepat dan tajam di resolusi Full HD.
Sayangnya, kualitas speaker-nya kurang maksimal, dengan frekuensi yang berantakan, bass tipis, dan vokal yang kurang jernih.
Namun, untuk sekadar mendengarkan musik atau bermain game, masih terbilang oke.
BACA JUGA:Itel Pad 1: Rekomendasi Tablet Rp1 Jutaan yang Ditenagai Chipset Unisoc SC9863A
BACA JUGA:OPPO Pad 2: Tablet Canggih yang Dilengkapi Layar RedFit 7:5
Itel Vista Tab 30S adalah tablet yang menarik dengan inovasi AI dan Computer Mode yang patut diacungi jempol.
Meskipun ada polemik resolusi layar dan kualitas speaker, fitur-fitur ini terasa sangat upgrade dibanding tablet Itel sebelumnya.
Sumber:

