OPPO A77s : Disupport RAM 8 GB dengan Penyimpanan Internal Luas
OPPO A77s--
Bagian punggung Oppo A77s memiliki tekstur mirip kulit yang halus dan diklaim bebas dari bekas sidik jari.
Oppo A77s mengadopsi desain dari Oppo Reno 7 4G yang menggunakan material khusus bernama “Fibreglass Leather Design”.
BACA JUGA:OPPO A6 Pro 5G : Disupport Performa Multitasking dengan RAM Penyimpanan Besar
BACA JUGA:OPPO K13 Turbo 5G : Disupport Layar AMOLED dengan Kecerahan 1600 Nits
Untuk harganya saat ini oppo A77s dijual mulai dari Rp2 jutaan.
Smartphone ini menyediakan dua varian warna yakni, Sunset Orange dan Starry Black.
Sumber:


