Harga Realme C35 Makin Murah! Masih Worth It di 2024?

Harga Realme C35 Makin Murah! Masih Worth It di 2024?

Realme C35--

Sementara penyimpanan media ponsel ini masih dapat diekspansi hingga 1 TB dengan kartu memori eksternal microSD.

BACA JUGA:Realme Narzo 50 5G Pilihan Tepat untuk Hp Gaming di Harga Rp2 Jutaan

Realme C35 ditopang baterai berkapasitas 5.000 mAh dengan dukungan pengisian daya cepat Quick Charge 18 watt. Realme C35 sudah menjalankan sistem operasi Android 11 dan dilapisi dengan antarmuka Realme UI 2.0.

Fitur lain yang dibawakan Realme C35 meliputi fingerprint yang terintegrasi dengan tombol power (side-mounted), colokan audio jack 3.5mm, USB tipe C, serta tiga slot kartu (2 SIM nano + 1 microSD).

Di Indonesia, Realme C35 hadir dalam pilihan warna Glowing Black dan Glowing Green. Realme C35 dibanderol dengan harga Rp 1,5 jutaan.

Dari seluruh segmen yang dihadirkan Realme C35 pengguna bisa menilai apakah smartphone ini masih layak untuk dibeli di tahun 2024.

Sumber: