5 Buah Paling Ampuh Turunkan Asam Urat
Alpukat --
oganilir.co - Penyakit asam urat merupakan kondisi yang menyebabkan gejala nyeri yang tak tertahankan, pembengkakan, serta adanya rasa panas di area persendian.
Semua sendi di tubuh berisiko terkena asam urat, tetapi sendi yang paling sering terserang adalah jari tangan, lutut, pergelangan kaki, dan jari kaki.
Menjaga pola makan yang teratur dapat membantu untuk menghindari penyakit asam urat. Terdapat 5 buah yang paling ampuh turunkan asam urat sebagai berikut:
BACA JUGA:4 Manfaat Daun Ubi Jalar Bagi Kesehatan yang Tak Terduga
Ceri
Menurut penelitian, buah ceri punya manfaat potensial dalam menurunkan kadar asam urat dalam darah
Hal itu karena ceri mengandung antosianin atau pigmen berwarna merah-ungu yang memiliki sifat antioksidan dan anti-inflamasi. Antioksidan dapat menghambat produksi asam urat dalam tubuh.
Adapun efek anti-inflamasi pada buah ceri dapat mencegah dan meringankan nyeri serta peradangan akibat gout.
BACA JUGA:Catat ini 4 Manfaat Buah Pir Bagi Kesehatan
Lemon
Air perasan atau jus lemon bisa membantu menurunkan asam urat tinggi karena kaya vitamin C dan antioksidan untuk menetralkan asam urat dalam tubuh.
Makan buah lemon juga mendorong pelepasan kalsium karbonat sehingga dapat menurunkan kadar asam urat dan mencegah serangan gout.
Sumber: