Pelaku Bajing Loncat Yang Viral di Ogan Ilir Ternyata Seorang “SATRIA”

Pelaku Bajing Loncat berhasil ditangkap petugas Polres Ogan Ilir --
Korban Kurdi melanjutkan perjalanan mengantar barang tersebut ke Tanjung Raja. Pada saat korban sudah sampai di toko di Tanjung Raja, ternyata bahwa barang ada yang hilang, yakni sebuah kipas Angin merk Maspion di dalam kardus warna coklat, kabel listrik 4 gulung, alat – alat listrik (stop kontak, kepala colok an).
Petugas Polres Ogan Ilir saat menerima laporan pengaduan korban, langsung melakukan penyelidikan, Sabtu 01 Juli 2023 sekitar pukul 23.30 wib Tim Macan Ogan Ilir Sat Reskrim Polres Ogan Ilir menangkap Tersangka Satria dirumah saudaranya di Desa Ibul Besar III.
BACA JUGA:Mahasiswa Lagi Mandi, Motor Diembat Dua Pelaku
Penangkapan ini dipimpin langsung oleh Kasat Reskrim Polres Ogan Ilir AKP Regan Kusuma Wardani didampingi oleh Kanit Pidum Sat Reskrim Polres Ogan Ilir IPDA Faisal Muhammad dan Kanit Reskrim Polsek Pamulutan IPDA. Etta Yuliansyah.(Sid)
Sumber: