Bocoran Spesifikasi Layar Samsung Galaxy S24 Ultra, Ternyata Gunakan Panel ini

Bocoran Spesifikasi Layar Samsung Galaxy S24 Ultra, Ternyata Gunakan Panel ini

Samsung Galaxy S24 Ultra --

Bocoran Spesifikasi Layar Samsung Galaxy S24 Ultra, Ternyata Gunakan Panel ini

oganilir.co - Samsung Galaxy S24 Series diperkirakan akan diluncurkan pada Februari 2024.

Bocoran samsung Galaxy S24 di semua series terus berdatangan. Kali ini bocoran untuk spesifikasi layar akan mendapatkan pembaruan.

Sebuah postingan akun @Revegnus di platform X (Twitter), mengatakan untuk ketiga model dari Galaxy S24, S24+ dan S24 Ultra, semuanya bakal menggunakan layar dengan panel Low Temperature Polycrystalline Oxid (LTPO). 

Dalam postingan tersebut itu juga mengatakan, layar Samsung Galaxy S24 akan memiliki tingkat kecerahan maksimal mencapai 2500 nits. 

BACA JUGA:Bingung Pilih Samsung Galaxy S24 Ultra atau iPhone 15, ini Perbandingannya

Untuk diketahui, keunggulan LTPO ini ialah memiliki tingkat kecerahan yang lebih tinggi dibandingkan dengan yang lain.

Selain itu, panel LTPO juga memiliki fitur adaptive refresh rate dengan range yang sangat jauh, dengan angka terkecil mencapai 1hz. Ini artinya konsumsi daya pada layar bisa menjadi lebih rendah, di kondisi tertentu.

Sumber: