Jangan Keliru, ini 5 Tips Pakai Parfum Yang Benar agar Tahan Seharian

Sabtu 23-11-2024,21:37 WIB
Editor : Eni Nurhayati

Hal itu dikarenakan, titik nadi dekat dengan pembuluh darah dan area tersebut efektif memancarkan panas yang membantu mengeluarkan aroma parfum dari kulit ke udara.

Beberapa titik nadi ada di pangkal tenggorokan atau leher bagian bawah, belakang cuping telinga, belahan dada, pergelangan tangan bagian dalam, lutut bagian dalam, dan sikut.

4.  Semprot di Baju

Selain di kulit dan titik nadi tubuh, menyemprot parfum di kain baju terbilang efektif membuatnya tahan lama.

Seiring banyaknya kegiatan yang dilakukan, tubuh akan otomatis memproduksi keringat dan minyak sehingga aroma parfum jadi cepat hilang.

Sementara jika disemprot ke baju aroma parfum bisa awet. Pastikan menyemprot parfum ke baju dengan jarak agak jauh yaitu 30 cm untuk menghindari noda minyak ke pakaian.

5. Hindari Menggosokkan Kulit Setelah Memakai Parfum

Setelah memakai parfum ke bagian tubuh tertentu, jangan menggosokkannya ke bagian tubuh lainnya.Misalnya, menggosokan pergelangan tangan yang sudah disemprotkan parfum dengan pergelangan tangan lainnya.

Cara pakai parfum ini sering dilakukan banyak orang agar aromanya lebih tahan lama. Padahal, cara tersebut justru bisa merusak molekul parfum dan menyebabkan aromanya lebih cepat hilang.

Tags :
Kategori :

Terkait