Spesifikasi dan Harga Terbaru iPad 6 Mini, Dilengkapi USB Tipe C dengan Chipset A15 Bionic

Spesifikasi dan Harga Terbaru iPad 6 Mini, Dilengkapi USB Tipe C dengan Chipset A15 Bionic

iPad mini 6 --

iPad Mini 6 pun kini menggunakan konektor USB tipe-C, bukan Lightning, sehingga bisa terhubung ke aneka perangkat lain seperti kamera digital, flash disk, dan lain-lain dengan mudah.

BACA JUGA:Apple Dikabarkan Merilis iPad Mini Gen 7 di Akhir Tahun

iPad Mini 6 dibekali dengan speaker yang kini diletakkan di bagian atas dan bawah bingkai perangkat.

Dengan begitu, suara akan keluar dari kiri dan kanan perangkat dan menghasilkan efek stereo ketika tablet ini digunakan untuk menonton atau bermain game dalam orientasi landscape (horizontal).

Tablet Apple ini juga mendukung stylus Apple Pencil generasi kedua yang bisa menempel secara magnetis di bingkai bagian kanan perangkat.

Sementara untuk harganya pada September 2021 lalu, iPad 6 Mini dibanderol Rp7,1 juta  hingga Rp9 juta dengan varian warna Space Gray, Pink, Purple, dan Starlight, sedangkan iPad Mini 5 hadir dalam varian warna Space Gray, Silver, dan Gold. 

Sumber: