4 Manfaat Biji Kurma Bagi Kesehatan, Orang Tua Wajib Tahu
Buah Kurma--
4 Manfaat Biji Kurma Bagi Kesehatan, Orang Tua Wajib Tahu
oganilir.co - Biji Kurma yang sering kali diabaikan, sebenarnya merupakan bagian yang kaya nutrisi dan penuh manfaat untuk kesehatan.
Hal ini karena biji kurma memiliki banyak kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh dan kaya akan antioksidan.
Biji kurma juga mengandung kalsium, serat, antioksidan, magnesium, potassium, asam lemak tak jenuh, vitamin E, vitamin C, polisakarida, flavonoid, dan juga senyawa lainnya.
Lantas apa manfaat biji kurma bagi kesehatan? Berikut ini penjelasannya.
BACA JUGA:5 Manfaat Labu Siam Bagi Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Kadar Asam Urat
1. Mencegah Osteoporosis
Biji kurma juga memiliki kandungan yang kaya akan selenium, mangan, magnesium, dan tembaga, oleh karena itu zat gizi ini dapat berpotensi untuk menurunkan atau mencegah risiko terjadinya osteoporosis.
2. Mengurangi Keriput pada Kulit Wajah
Krim yang memiliki kandungan 5 ℅ dari formula biji kurma dapat bermanfaat untuk mengurangi keriput pada kulit wajah.
BACA JUGA:Jarang Diketahui, ini 4 Manfaat Rebusan Daun Mangga Bagi Kesehatan
Caranya ialah dengan mengoleskan ke permukaan wajah secara teratur dan rutin, hal ini karena krim yang terbuat dari olahan biji kurma mengandung zat gnesium di dalamnya sehingga dapat menghambat proses penuaan kulit.
3. Menangkal Radikal Bebas
Biji kurma memiliki kandungan banyak yang kaya akan antioksidan sehingga dapat mengurangi efek radikal bebas dalam tubuh.
Sumber: