Vivo X80 Pro Plus Turun Drastis, Hp Flagship yang Dibekali Layar AMOLED dan Penyimpanan Lebih Besar
Vivo X80 Pro Plus --
Vivo X80 Pro Plus Turun Drastis, Hp Flagship yang Dibekali Layar AMOLED dan Penyimpanan Lebih Besar
oganilir.co - Vivo X80 Pro Plus merupakan salah satu smartphone kelas flagship yang telah rilis pada tahun 2022 kemarin.
Meskipun smartphone ini produk Vivo ini sudah ada penerusnya, tapi tidak menutupi performa yang masih sangat luar biasa untuk digunakan pada tahun 2024 dan seterusnya.
Saat ini dikabarkan Vivo X80 Pro Plus mengalami penurunan harga. Hal ini merupakan kabar baik bagi para penggemar smartphone Vivo.
Agar tak makin penasaran berikut ini spesifikasi dan harga terbaru Vivo X80 Pro.
BACA JUGA:Vivo Y36 Smartphone Mid Range, Desain Dinamis dan Penyimpanan Lebih Besar, Segini Harganya
Vivo X80 Pro Plus berdimensi dengan tinggi 164,57 mm, lebar 75,30 mm, ketebalan 9,10 mm, dan bobot 219 gram.
Secara desain, Vivo X80 Pro menggunakan layar AMOLED berukuran 6,78 inci beresolusi WQHD+ dengan refresh rate 120 Hz.
Pada aspek fotografi, Vivo X80 Pro dibekali dengan empat kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 50 MP, ultrawide 48 MP, lensa telephoto dengan resolusi 12 MP dan 8 MP.
Untuk urusan selfie, smartphone ini menggunakan kamera depan 32 MP. Untuk sistem operasi sudah menjalankan Funtouch OS 12 berbasis Android 12.
BACA JUGA:Vivo Y200e 5G Meluncur, Performa Lebih Canggih dengan Sertifikasi IP54 Tahan Percikan Air dan Debu
Vivo X80 Pro ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Gen 1 bersama chip Vivo V1+. Chipset dilengkapi dengan RAM 12 GB yang mendukung kemampuan extended hingga 4 GB. Sebagai media penyimpanan, ada memori sebesar 256 GB.
Untuk sektor daya, ponsel pintar ini ditopang dengan baterai berkapasitas 4.700mAh dengan kemampuan pengisian daya 80 watt flash charger.
Sementara untuk harganya, Samsung Galaxy M12 telah turun menjadi Rp9.999.000.
Sumber: