3 Khasiat Air Rebusan Jagung, Salah Satunya Dapat Mengobati Batu Ginjal
Air rebusan jagung--
3 Khasiat Air Rebusan Jagung, Salah Satunya Dapat Mengobati Batu Ginjal
oganilir.co - Jagung rebus merupakan proses memasak jagung dengan cara merebusnya dalam air mendidih.
Selain jagung rebus menjadi sumber vitamin dan mineral penting seperti folat atau vitamin B9, Vitamin B6, Niasin dan Kalium ternyata air rebusannya juga memiliki bermacam nutrisi sehingga menyimpan segudang khasiat yang baik untuk kesehatan tubuh.
Lantas apa si manfaat air rebusan jagung itu? Nah, untuk mengetahui secara detail mari kita simak. Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Menurunkan tekanan darah
BACA JUGA:Jarang Diketahui, ini 4 Khasiat Minum Susu Campur Kayu Manis Bagi Kesehatan
Air rebusan jagung juga membantu menurunkan tekanan darah tinggi.
Salah satu penelitian Food Science And Human Wellness, menyebutkan bahwa jagung penting dalam melindungi sekaligus menurunkan faktor risiko penyakit jantung.
Penyakit jantung dan hipertensi (tekanan darah tinggi) berkaitan satu sama lain.
Ini karena hipertensi merupakan salah satu faktor risiko penyakit jantung.
BACA JUGA:5 Manfaat Beras Merah Bagi Kesehatan, Wanita Pasti Suka
2. Mengatasi gula darah
Karbohidrat pada jagung memberikan suplai energi yang stabil dan tahan lama. Ini karena karbohidrat yang terkandung dalam jagung adalah jenis karbohidrat kompleks.
Selain itu, jagung juga mengandung serat dan protein. Kombinasi ketiga nutrisi dalam jagung ini membuatnya lambat dicerna oleh tubuh dan memberi manfaat untuk mengendalikan kadar gula darah.
Sumber: