Infinix Hot 40 Pro Vs Tecno Pova 5 Pro, Spesifikasi Mana yang Paling Mumpuni?

Infinix Hot 40 Pro Vs Tecno Pova 5 Pro, Spesifikasi Mana yang Paling Mumpuni?

Infinix Hot 40 Pro Vs Tecno Pova 5 Pro--

Ditambah lagi, hp merek Tecno mobile ini dilengkapi dengan varian RAM 8 GB dan tipe penyimpanan 256 GB memori internal.

BACA JUGA:OPPO A38 Vs Realme C53, HP Entry Level Mana yang Lebih Unggul?

Dengan spesifikasi apik tersebut, membuat Tecno Pova 5 siap melibas game-game populer seperti Free Fire, Mobile Legends hingga Pubg Mobile dengan lancar menggunakan settingan terbaik.

Software

Pada bagian software, sistem operasi (OS) yang dijalankan Infinix Hot 40 Pro adalah Android 13, yang dipoles dengan tampilan antarmuka (UI) XOS 13.

Pada bagian software, sistem pengoperasian Tecno Pova 5 Pro dijalankan Android 13 yang dipoles antarmuka HiOS 13.

BACA JUGA:Vivo V27 5G Vs Samsung Galaxy A54 5G, Mana yang Lebih Unggul?

Baterai 

Untuk daya tahan, Infinix Hot 40 Pro ditopang baterai 5.000 mAh dengan pengisian cepat (fast charging) berdaya 33 Watt.

Baterai tersebut diklaim bisa bertahan hingga 34 hari dalam mode siaga (standby), 45 jam untuk panggilan telepon, 30 jam untuk streaming video, dan 9 jam untuk bermain game. 

Untuk daya tahan, Tecno Pova 5 Pro 5G ditopang baterai berkapasitas 5.000 mAh dengan pengisian daya cepat (fast charging) 68 watt. Durasi pengisian daya diklaim dapat terisi 50 persen dalam 15 menit dan 0-100 persen (penuh) dalam waktu hanya 45 menit type-C.

BACA JUGA:Infinix Note 30 Pro Vs Tecno Pova 5 Pro, Budget Rp 2 Jutaan Mending Pilihan Mana?

Perangkat juga turut dilengkapi teknologi ByPass Charging. Teknologi ini memungkinkan proses pengisian daya langsung mengarah ke motherboard, tanpa melalui baterai. Teknologi ini diklaim dapat menjaga ponsel tetap dingin dan memperpanjang masa pakai

Fitur Tambahan 

Spesifikasi pendukung Infinix Hot 40 Pro mencakup NFC, dual speaker DTS dengan Hi-Res Audio, pemindai sidik jari samping (side-mounted fingerprint), dan lain-lain. 

Sumber: