Harga Samsung Galaxy M23 5G Turun Drastis, Desain Minimalis dengan Pilihan Warna yang Unik

Samsung Galaxy M23 5G --
Fitur lain yang dibawa Samsung M23 meliputi fingerprint scanner yang terintegrasi dengan tombol power (side-mounted), dukungan 5G, NFC, colokan audio jack 3.5 mm, USB Type-C, Bluetooth 5.0, WiFi 802.11 a/b/g/n/ac, tiga slot kartu, serta speaker berteknologi Dolby Atmos. Ponsel ini memiliki ketebalan 8,4 mm dengan bobot 198 gram.
Di Indonesia, Samsung Galaxy M23 5G hadir dalam tiga pilihan warna, yaitu Deep Green, Orange Copper, dan Light Blue. Adapun harga Samsung M23 5G (6/128 GB) per Juni 2024 dibanderol Rp 2 juta.
Sumber: