Vivo Y28 Hadirkan Layar 90 Hz Dipadukan dengan Desain Bodi Tipis yang Sangat Menawan
Vivo Y28--
Baik kamera depan maupun belakang sudah mampu merekam video hingga 1080 piksel di 30 fps.
Untuk performanya, Vivo Y28 ditenagai chipset MediaTek Helio G85. Chip ini memiliki CPU Octa-core clockspeed 2.0 GHz.
Chipset yang berfabrikasi 12 nm tersebut kemudian dipadukan dengan RAM 6/8 GB dan memori penyimpanan 128/256 GB.
BACA JUGA:Vivo S18e, Smartphone Mid Range yang Jadi Favorit Anak Muda
BACA JUGA:Vivo Y03, Smartphone Entry Level yang Mumpuni untuk Sehari-hari
Fitur lain yang dibawa HP Vivo Y28 meliputi NFC multi-fungsi, pemindai sidik jari terintegrasi tombol daya (side-mounted fingerprint scanner), Bluetooth 5.0, USB Type-C, dual stereo speaker, slot microSD dan dual SIM.
Ponsel ini dijual di Indonesia dengan harga mulai Rp 2,4 juta untuk varian 6/128 GB. Vivo Y28 RAM 8/128 GB dijual. Rp2.6 juta. Sedangkan untuk varian 8/256 GB dibanderol Rp 2.9 juta.
Sumber: