5 Tips Mengatasi Rasa Malas Belajar, Yuk Dicoba!
--
Tempat juga sangat mempengaruhi mood belajar, ketika tempat berantakan terlebih diserang keributan tentu rasa malas belajar akan terus menghantui.
4. Jangan pegang HP selama 1 jam
ketika sudah mampu untuk tidak pegang HP selama 1 jam, maka momentum itu dapat digunakan untuk belajar.
BACA JUGA:5 Tips Menjaga Kesehatan Mental, Nomor 2 Wajib Dilakukan
BACA JUGA:9 Tips Aman Berkendara Motor Saat Musim Panas, Nomor 1 Jangan Sampai Lupa
5. Kurangi scroll sosmed
Bermain sosmed memang penting, tetapi penting juga bagi kita untuk membatasinya. Kadang kita tidak sadar dalam sehari bermain media sosial, scroll sana-sini hanya tak ingin ketinggalan update story teman di media sosial.
Sumber: