5 Manfaat Jus Mentimun Bagi Kesehatan yang Tak Terduga

5 Manfaat Jus Mentimun Bagi Kesehatan yang Tak Terduga

--

Sebuah penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa konsumsi mentimun secara oral terhadap profil lipid serum dan enzim hati pada siswa muda yang sehat. 

Setelah 21 hari, para peneliti mengamati penurunan kadar kolesterol total yang signifikan.

4. Menjaga Hidrasi Tubuh

BACA JUGA:4 Manfaat Daun Ubi Jalar Bagi Kesehatan yang Tak Terduga

BACA JUGA:Catat ini 3 Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan Kulit yang Tak Terduga

Jus timun memiliki kandungan air yang tinggi, sekitar 95%. Konsumsi jus timun membantu menjaga kecukupan cairan dalam tubuh, membantu menghindari dehidrasi, dan menjaga keseimbangan elektrolit.

5. Menjaga Kesehatan Kulit

Kandungan silikon dan vitamin K dalam timun dapat membantu meningkatkan elastisitas kulit, mengurangi pembengkakan, dan memberikan tampilan kulit yang lebih sehat.

Sumber: