Mitsubishi XForce HEV Meluncur: ini Spesifikasi dan Harganya

Mitsubishi XForce HEV--
Sistem hybrid yang diadopsi oleh XForce HEV berasal dari teknologi plug-in hybrid EV (PHEV) Mitsubishi yang terkenal, menawarkan efisiensi bahan bakar yang lebih tinggi, ramah lingkungan, dan akselerasi yang kuat.
Teknologi Active Yaw Control (AYC) dan kontrol all-wheel lainnya melengkapi drivetrain penggerak roda depan untuk memungkinkan pengendaraan yang aman dan stabil sesuai keinginan.
BACA JUGA:Toyota Rush: Mobil Keluarga Utamakan Kenyamanan, Segini Harga Terbarunya
BACA JUGA:Toyota Corolla Cross Hybrid: Desain Modern dan Bisa Tempuh Jarak 587 Km
Sebagai informasi juuga peluncuran XForce HEV di Thailand mengikuti jejak sukses model Xpander dan Xpander Cross HEV yang diperkenalkan pada Februari 2024.
Dengan menambahkan XForce HEV ke dalam lineup kendaraan elektrifikasi, Mitsubishi Motors menunjukkan komitmennya dalam mendorong adopsi kendaraan ramah lingkungan di pasar Thailand.
Selanjutnya mengenai harganya, Mitsubishi XForce HEV belum secara resmi mengungkapkan berapa harga jualnya.
Namun untuk harga sebagai perbandingan, Mitsubishi Xpander Hybrid yang diluncurkan di Thailand pada Februari 2024 dibanderol mulai 912.000 Baht atau sekitar Rp404,74 juta.
Dengan demikian, kemungkinan harga XForce HEV akan berada di kisaran yang kompetitif untuk menarik minat konsumen di segmen SUV hybrid.
Sumber: