7 Manfaat Ubi Ungu, Salah Satunya Antioksidan Alami Untuk Tubuh

7 Manfaat Ubi Ungu, Salah Satunya Antioksidan Alami Untuk Tubuh

--

Ubi ungu adalah salah satu jenis Ubi-ubian yang memiliki kulit dan daging berwarna ungu gelap atau merah tua. 

 

Warna ungu pada ubi ini disebabkan oleh kandungan anthocyanin yang tinggi. 

Ternyata ubi ungu yang banyak kita jumpai di pasar pasar Indonesia ini memiliki banyak manfaat yang baik untuk kita.

Berikut 7 manfaat ubi ungu antara lain:

BACA JUGA:Mau Panen Anggur di Rumah Sendiri, Ini 7 Tips Tanam Anggur Dalam Pot

1. Kaya akan antioksidan.

 

Ubi ungu mengandung tinggi senyawa antioksidan seperti anthocyanin, yang dapat membantu melawan radikal bebas dan mengurangi risiko penyakit kronis seperti kanker dan penyakit jantung.

 

2. Menjaga kesehatan jantung Kandungan antioksidan dan serat pada ubi ungu dapat membantu menurunkan kolesterol LDL (kolesterol jahat) dalam darah dan meningkatkan kesehatan jantung.

 

3. Menjaga kesehatan otak.

BACA JUGA:Tauge Bukan Sembarang Tauge, Ini 7 Manfaat Tauge Untuk Kesehatan

Sumber: