Prabumulih Berpotensi jadi Tujuan Destinasi Bisnis
Rapat Koordinasi Tim Pengawas Orang Asing, foto Dian/SEG--
"Karena penjamin bisa dituntut pidana apabila orang asing yang dijaminnya melakukan tindak pidana di Indonesia. Untuk itu hati-hati di dalam menjamin karena menjamin orang asing artinya ada tanggung jawab," bebernya.
Wali Kota Prabumulih Ir H Ridho Yahya MM menambahkan, di era modern saat ini kita tak bisa lagi menghambat orang asing masuk ke Indonesia. "Kita selalu ribut tenaga kerja asing di indonesia, kita tidak bisa menghambat karena dunia sudah terbuka. Jadi biar orang masuk tapi kita "serang" balik dengan keahlian," sebutnya.
BACA JUGA:Danau Merung, Destinasi Wisata Baru di Kabupaten Muratara Sumsel
Salah-satunya, dengan salah-satu program yang dijalankan Pemkot Prabumulih saat ini yakni mengirimkan tenaga kerja ke luar negeri seperti ke Jepang, ke pulau Jawa dan lainnya. "Jadi berbicara masalah orang asing masuk dalam program ke-5 saya dari total 15 program. Adalah masalah pengentasan kemiskinan dimana saya melamarkan warga kota Prabumulih ke luar negeri dan dalam negeri untuk bekerja," tukasnya.
Sumber: