Catat, ini 5 Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan
Buah Naga--
Catat, ini 5 Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan
ognilir.co - Buah naga merupakan salah satu buah yang banyak diminati oleh kalangan orang tua, anak-anak, dan juga anak muda khusunya wanita. Selain rasanya yang manis buah ini juga sering digunakan untuk makanan di saat sedang diet.
Sementara itu, buah naga juga memiliki bentuk yang unik memiliki kulit menyerupai sisik naga dan bentuk yang menyerupai kaktus besar. Bentuk tampilan kulitnya berwarna merah keunguan atau putih dengan biji - bijian hitam.
Buah naga hanya tumbuh di daerah tropis dan subtropis. Buah ini juga kaya akan zat gizi sehingga menawarkan banyak manfaat untuk kesehatan. Buah ini juga banyak mengandung vitamin C.
Berikut 5 Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan:
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Strawberry untuk Tubuh, Nomor 4 Wanita Pasti Suka
1. Meredakan Batuk dan Flu
Khasiat buah naga juga dapat membantu meredakan batuk dan flu karena kandungan vitamin C di dalamnya. Meski ini bukan pengganti obat, tetapi khasiat buah naga dapat membantu meringankan gejala.
Pasalnya, mengonsumsi makanan atau buah mengandung vitamin C dapat memperkuat sistem kekebalan tubuh Anda sehingga bisa mempercepat penyembuhan.
2. Menyehatkan Usus
Kandungan prebiotik dalam buah naga dapat meningkatkan keseimbangan bakteri baik didalam usus. Prebiotik adalah jenis serat yang dapat meningkatkan tumbuhan baik didalam usus anda.
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Timun Untuk Kesehatan Manusia
Mengonsumsi makanan yang mengandung prebiotik secara teratur dapat mengurangi resiko infeksi saluran pencernaan, diare, meredakan gejala penyakit radang usus dan kanker usus besar.
3. Mengurangi Risiko Penyakit Jantung dan Stroke
Sumber: