
“Kami selaku pemerintah Kecamatan Peninjauan, Kabupaten Ogan Komering Ulu mengucapkan terima kasih atas kepedualian Pertamina Hulu Energi Ogan Komering karena dengan adanya kegiatan ini para pemuda menjadi lebih aktif. Harapannya melalui kegiatan ini akan mencetak generasi wirausahawan bagi pemuda dan pemudi di Kecamatan Peninjauan,” ucap Muji.(**)