oganilir.co - OPPO telah meluncurkan smartphone kelas menengah mid-range terbarunya yakni, OPPO F25 Pro.
Ponsel pintar ini menawarkan keunggulan kamera yang beresolusi tinggi dan spesifikasi mumpuni dikelas menengah. Untuk mengetahui secara terperinci berikut spesifikasi dan harga OPPO F25 Pro. OPPO F25 Pro hadir dengan layar AMOLED 6,7 inci dan resolusi Full HD Plus. Layar ponsel ini dibekali dukungan refresh rate 120 Hz, HDR10+ serta memiliki lubang kecil alias punch hole untuk menampung kamera depan ponsel. BACA JUGA:OPPO Reno7 5G HP Mid Range yang Menggiurkan, Cek Spesifikasi dan Harganya BACA JUGA:OPPO Find X4 Pro Dibekali Kamera Hasselbald dengan Layar LTPO2 AMOLED, ini Harga Terbarunya Punggungnya sama persis seperti OPPO Reno 11F 5G dengan modul persegi panjang yang menampung tiga kamera belakang dan lampu flash LED. Rangkaian kamera belakangnya terdiri dari kamera utama 64 MP (f/1.7) dengan sensor OmniVision OV64B, kamera ultra wide 8 MP dan sensor kedalaman 2 MP. Kamera depannya beresolusi 32 MP. Pada aspek hardware, OPPO F25 Pro ditenagai chip Dimensity 7050. Chip ini dipadukan dengan dua opsi RAM dan penyimpanan (storage) yaitu 8/128 GB dan 8/256 GB. Smartphone ini juga dilengkapi baterai berkapasitas 5.000 mAh. Pengisian ulangnya didukung fast charging SuperVooc 67 watt. Menurut OPPO, dukungan ini bisa membuat daya ponsel terisi penuh dalam durasi pengisian ulang 48 menit. BACA JUGA:OPPO K10 5G Harganya Semakin Terjangkau dan Punya Peforma Tangguh BACA JUGA:Harga OPPO A17k Kini Makin Terjangkau! HP Entry Level yang Powerfull OPPO F25 Pro berjalan dengan sistem operasi Android 14 dan dilapisi antarmuka (UI) ColorOS 14. Dengan begitu, pengguna mendapatkan fitur menarik bawaan ColorOS 14, termasuk fitur untuk menambahkan efek bokeh ke berbagai foto dan lain sebagainya. Di India, OPPO F25 Pro hadir dalam dua opsi warna yaitu Lava Red dan Ocean Blue. Versi Lava Red terbilang eksklusif karena warna yang sama tidak tersedia untuk Oppo Reno 11F 5G baik di Thailand maupun Indonesia. Soal harganya, OPPO F25 Pro dibanderol sekitar Rp4,3 juta untuk RAM 8/128 GB dan Rp4,7 juta untuk versi RAM 8/256 GB.OPPO F25 Pro: Rekomendasi HP Kelas Menengah Rasa Flagship, Performa Cepat Sat Set
Rabu 01-01-2025,15:48 WIB
Reporter : Eni Nurhayati
Editor : Eni Nurhayati
Kategori :
Terkait
Rabu 14-01-2026,21:00 WIB
Vivo Pad 5e : Rekomendasi Tablet Mid Range yang Disupport Penyimpanan Hingga 16 GB
Rabu 14-01-2026,20:00 WIB
Honor Magic 8 Pro : Didukung Performa Tinggi Serta Tampilan Layar Panel LTPO OLED
Rabu 14-01-2026,19:00 WIB
OPPO A95 : HP Mid Range yang Dibekali Resolusi Full HD Plus dengan Layar 6.43 Inci
Rabu 14-01-2026,18:00 WIB
Infinix Smart 10 : Dibekali Perlindungan Sertifikasi IP64 Dibalut Fitur Dynamic Bar
Selasa 13-01-2026,22:00 WIB
New Yamaha EMF 2026 Meluncur : Motor Listrik Tampil Lebih Agresif dan Futuristik
Terpopuler
Kamis 15-01-2026,07:47 WIB
Menang Adu Penalti Atas Nigeria, Maroko ke Final Piala Afrika 2025
Kamis 15-01-2026,09:18 WIB
Dunia Pendidikan Tercoreng, Guru Dikeroyok Siswa, ini Pemicunya
Kamis 15-01-2026,15:21 WIB
Tumbangkan Wakil Jepang, Jonatan Christie Melaju ke Perempat Final India Open 2026
Kamis 15-01-2026,13:00 WIB
Inilah 5 Jenis Minuman yang Mengandung Magnesium
Kamis 15-01-2026,12:43 WIB
Pagari Greenland, Denmark Tambah Kekuatan Militer di Pulau Arktik
Terkini
Jumat 16-01-2026,06:44 WIB
Jalan Terjal Jojo-Putri KW di Perempat Final India Open 2026, ini Jadwal Mainnya
Jumat 16-01-2026,06:06 WIB
Laga Verona vs Bologna, Gol Spektakuler Tercipta dari Kaki Santiago Castro
Kamis 15-01-2026,18:00 WIB
Inilah 7 Manfaat Konsumsi Kacang Mete dan Efek Sampingnya
Kamis 15-01-2026,17:22 WIB
Danrem 044/Gapo Sambut Kedatangan Duta Besar India untuk Indonesia
Kamis 15-01-2026,17:19 WIB