BACA JUGA:Kolang Kaling, Buah Kenyal Cocok Untuk Hidangan Buka Puasa
Roti tipis dengan pilihan dua rasa .
Martabak manis atau asin yang diisi dengan daging, telur, atau keju.
7. Bubur
Untuk bubur manis, ada varian bunur ketan hitam, bubur sumsum, atau bubur kacang hijau yang disajikan dengan santan dan gula merah.
Lalu ada bubur ayam dengan taburan krupuk yang gurih dan nikmat.
8. Lontong sayur.
BACA JUGA:10 Jenis Keju Yang Ada di Dunia, Mana Yang Sering di Dapurmu?
ketupat atau lontong yang disajikan dengan sayur bening dan ayam.