Samsung Galaxy A56 5G : Disupport Kamera Utama 64 OIS dengan Fitur AI

Minggu 28-12-2025,18:00 WIB
Reporter : Eni Nurhayati
Editor : Eni Nurhayati

oganilir.coSamsung Galaxy A56 5G merupakan salah satu ponsel kelas menengah yang dibekali spesifikasi mumpuni.

Spesifikasi unggulan dari Samsung Galaxy A56 ini ialah dilengkapi tiga kamera yang mumpuni untuk mengambil foto dalam berbagai suasana, termasuk saat malam hari.

Tak hanya itu saja Samsung Galaxy A56 ini juga membawa sejumlah peningkatan dari pendahulunya, salah satunya fitur kecerdasan buatan atau AI.

Samsung Galaxy A56 5G membawa peningkatan signifikan pada sektor kamera, menjadikannya pilihan ideal bagi para penggemar fotografi dan videografi mobile.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A14 5G : HP Rp2 Jutaan yang Mengusung Layar Full HD+ 6,6 Inci

BACA JUGA:Samsung Galaxy M52 5G : Disupport Layar Super AMOLED dengan Refresh Rate 120Hz  

Ponsel pintar ini dilengkapi dengan kamera belakang utama 64 MP yang memiliki fitur Optical Image Stabilization (OIS) untuk hasil foto yang tajam dan terang. 

Selain itu, pada Samsung Galaxy A56 5G ini pula terdapat juga kamera ultrawide 12 MP, kamera makro 5 MP, dan kamera depth sensor 5 MP untuk berbagai kebutuhan fotografi. 

Kamera depan 32 MP juga mendukung perekaman video hingga resolusi 4K, cocok untuk para vlogger dan pecinta selfie.

Di sektor performa, Samsung Galaxy A56 5G ditenagai oleh prosesor terbaru Exynos 1580, menghadirkan kecepatan dan efisiensi tinggi untuk mendukung berbagai aktivitas digital. 

BACA JUGA:Samsung Galaxy F07 : Disupport Layar Besar 6.7 Inci dengan Panel IPS LCD

BACA JUGA:Samsung Galaxy A26 5G : Desain Modern dan Didukung Layar Infinity-U

Dengan chipset ini, pengalaman gaming, multitasking, hingga streaming menjadi lebih smooth dan responsif.

Pada layarnya Galaxy A56 5G hadir dengan layar AMOLED berukuran 6,5 inci beresolusi Full HD+ yang memberikan tampilan visual yang jernih dan vibrant.

Dengan refresh rate 120 Hz, pengguna akan merasakan pengalaman yang lebih mulus saat menjelajahi konten atau bermain game. Layar ini juga dilindungi oleh Corning Gorilla Glass Victus untuk ketahanan ekstra terhadap goresan.

Kategori :