Perbandingan Spesifikasi Realme C51 dengan Redmi 12, Mana yang Paling Boba?

Perbandingan Spesifikasi Realme C51 dengan Redmi 12, Mana yang Paling Boba?

Realme C51 dan Redmi 12--

Sistem pengoperasian Realme C51 dijalankan sistem operasi (OS) Android 13 dilapisi antarmuka (UI) realme UI T Edition.

Performa Redmi 12 ditenagai oleh Chipset MediaTek Helio G88 yang didukung oleh CPU Octa-Core dan GPU Mali-G52 MC2. Dilengkapi dengan varian RAM 8 GB dan dua tipe penyimpanan 128 GB/256 GB memori internal, bisa diperluas dengan microSD.

Sistem pengoperasian Redmi 12 dijalankan OS Android 13 yang dipoles antarmuka MIUI 14.

Baterai

Realme C51 ditopang dengan baterai 5.000 mAh dengan dukungan fitur fast charging SuperVOOC 33 watt. Dengan teknologi SuperVOOC 33 watt, pengisian daya dari 0-50 persen di ponsel ini disebut membutuhkan waktu 28 menit.

BACA JUGA:Perbandingan Spesifikasi Realme 10 Pro Plus dengan Vivo V25 Pro, Selisih Harga Beda Tipis Mending Pilih Mana?

Smartphone seri Redmi dari Xiaomi ini memiliki kapasitas baterai besar yaitu 5000 mAH dilengkapi pengisian cepat 18W yang dapat diandalkan dan bisa bertahan sepanjang hari. 

Fitur Tambahan

Fitur pendukung lain yang dibawa Realme C51 meliputi sensor sidik jari yang terintegrasi dengan tombol power (side-mounted fingerprint scanner), audio jack 3,5 mm, NFC, dual-SIM, slot microSD, konektivitas 4G, WiFi, Bluetooth, dan USB Type-C.

Fitur lain yang dimiliki Redmi 12 ialah, Fingerprint (samping), akselerometer, proksimitas, cahaya, kompas, audio jack 3,5 mm, dual-SIM, slot microSD, WiFi, Bluetooth, dan USB Type-C.

Harga

Realme C51 Memiliki dua varian warna yang bisa dipilih seperti, Mint Green dan Carbon Back. 

BACA JUGA:Perbandingan Spesifikasi Vivo V25 Pro dengan Oppo Reno 8 Pro, Lebih Bagus Mana?

Adapun harga ponsel ini RAM 4/64 GB Rp1,7 juta dan RAM 4/128 GB Rp1,9 juta. Sedangkan, Per Januari 2024 dibanderol Rp1.379.000 di Marketplace Indonesia.

Redmi 12 menyediakan tiga varian warna yaitu Midnight Black, Sky Blue dan Polar Silver.

Sumber: