Harga Terkini Redmi Note 9 Pro, Memiliki Chipset Snapdragon 720G yang Powerful untuk Aktivitas Berat
Redmi Note 9 Pro --
Chipset tersebut kemudian disempurnakan dengan RAM 6GB dan 8GB serta memori internal UFS 2.2 dari kapasitas 128GB hingga 256GB.
Untuk daya tahan Redmi Note 9 Pro memiliki kapasitas baterai 5020 mAh, pengisian daya cepat 30W. Xiaomi mengklaim untuk pengisian 0 hingga 100 persen hanya membutuhkan waktu 58 menit.
BACA JUGA:Redmi Note 12 Pro Turun Harga, Kamera Utama 108 MP dengan Snapdragon 732G yang Mumpuni
Adapun fitur lain yang dimiliki Redmi Note 9 Pro diantaranya, Fingerprint (samping), akselerometer, cahaya, giroskop, proksimitas, kompas, NFC, Infrared, Jack 3.5mm, Radio FM.
Redmi Note 9 Pro memiliki warna Glacier White, Interstellar Grey, Tropical Green, dan Aurora Blue. Harga terbaru Redmi Note 9 Pro per Februari 2024 saat ini dibanderol senilai Rp2.299.000 untuk varian 8/128 GB.
Sumber: