Borneo FC Cukur PSIS Semarang 4-2, Stefano Lilipaly Cetak Brace, Pesut Etam Naik ke Posisi 3 Klasemen Liga 1

Borneo FC Cukur PSIS Semarang 4-2, Stefano Lilipaly Cetak Brace, Pesut Etam Naik ke Posisi 3 Klasemen Liga 1

Borneo FC cukur PSIS Semarang 4-2, Stefano Lilipaly cetak brace, pesut etam naik ke posisi 3 klasemen liga 1. foto: @borneofc.id/oganilir.co--

Tembakan dengan kaki kanan dari bagian tengah kotak 16 ke bagian tengah gawang P:SIS Sematang tak terjangkau kiper.

BACA JUGA:Mirip Ronaldo, Walid Regragui Pelatih Timnas Maroko Sukses karena Membahagiakan Orang Tuanya dan Para Pemain

Menit 22, Jonathan Bustos (Borneo FC) menambah keunggulan lewat tembakan dengan kaki kiri dari bagian tengah kotak 16 ke arah tengah gawang, tak terjangkau kiper.

Menit 31’ Agung Prasetyo (Borneo FC) memperlebar jarak dengan gol sundulan dari bagian tengah kotak 16 ke arah tengah gawang PSIS. 

Gol ini berkat assist Jonathan Bustos.

Menit 35’ PSIS Semarang membalas lewat Fredyan Wahyu tembakan dengan kaki kanan dari bagian tengah kotak 16 ke arah tengah gawang Borneo membuat kiper tak berdaya.

BACA JUGA:Tilang Elektronik, Sumsel Bisa Jadi Tertinggi Pelanggaran Lalulintas di Indonesia, Pelajar Pelanggar Terbanyak

Gol ini berkat assist  Hari Nur.

Masuk ke babak kedua hanya ada 2 gol yang tercipta.

Yaitu di menit 67’ Hari Nur (PSIS Semarang) melakukan tembakan dengan kaki kiri dari bagian tengah kotak 16, bola mulus masuk ke arah tengah gawang Borneo.

Gol ini menipiskan jarak antara kedua tim.

BACA JUGA:Tilang Elektronik, Sumsel Bisa Jadi Tertinggi Pelanggaran Lalulintas di Indonesia, Pelajar Pelanggar Terbanyak

Borneo FC 3, PSIS Semarang 2.

Hingga akhirnya pada menit 82’ Stefano Lilipaly (Borneo FC) kembali mencatatkan namanya di papan skor.

Tembakan kaki kanan dari bagian tengah kotak 16 ke bagian tengah cukup tinggi tak terjangkau kiper.

Sumber: