Spesifikasi Vivo V27e, Pecinta Fotografi Wajib Tahu

Spesifikasi Vivo V27e, Pecinta Fotografi Wajib Tahu

Vivo V27e--

Beralih ke aspek hardware, Vivo V27e menggunakan chipset MediaTek Helio G99 dengan dua pilihan RAM/penyimpanan, yaitu 8/256 GB dan 12/256 GB.

Baterai Vivo V27e berkapasitas 4.600 mAH dengan teknologi fast charging 66 watt.

Fitur-fitur lain yang dimiliki adalah OS Android 13 antarmuka FunTouch OS 13, slot micro SD dan dual nano SIM, Wi-FI 2,4 GHz, Bluetooth 5.3, USB-C, GPS, NFC, dan sensor fingerprint di layar.

Untuk harganya Vivo V27e, pada awal tahun 2024 harganya turun cukup drastis yakni menjadi Rp3,1 juta untuk varian 8GB/256GB dan Rp3,6 juta untuk varian RAM 12GB/256GB memori penyimpanan internal.

Sumber: