PT Hutama Karya-PWI Ogan Ilir Jalin Kolaborasi Informasi Keselamatan Berkendara di Jalan Tol

PT Hutama Karya-PWI Ogan Ilir Jalin Kolaborasi  Informasi Keselamatan Berkendara di Jalan Tol

PWI Ogan Ilir bersilaturahmi d6 PT Hutama Karya--

"Atas nama organisasi wartawan kami mengucapkan terima kasih kepada Jajaran Hutama Karya yang telah menyambut baik dan menerima audiensi PWI Ogan Ilir,"ucap Fredi.

Sementara itu, Branch Manager Tol Palembang-Indralaya-Prabumulih (Palinpra), Syamsul Rijal menyatakan siap menjalin kerjasama dengan PWI Ogan Ilir.

BACA JUGA:2 Tersangka Kasus Korpri Banyuasin Diberhentikan Sementara Sebagai PNS, ini Besaran Gaji yang Diterima

"Setelah pertemuan ini, pada intinya kita harus intensif berkomunikasi jika ada sesuatu hal terkait publikasi," kata Syamsul.

Dirinya juga sedikit menjelaskan mengenai pengelolaan dua ruas jalan tol yakni Palembang-Indralaya (Palindra) dan Indralaya-Prabumulih (Inpra) yang merupakan Proyek Strategis Nasional (PSN).

"Tentunya kami menyambut baik audiensi ini dan kami juga selama ini tidak asing dengan media. Semoga pertemuan ini dapat membawa keberkahan dan kemaslahatan untuk kita semua," jelas Syamsul. (**)

Sumber: