4 Tips Merawat Tanaman Hias Bungevil Supaya Cepat Berbunga

4 Tips Merawat Tanaman Hias Bungevil Supaya Cepat Berbunga

Bunga Bungenvil --

oganilir.co - Bunga Bungenvil merupakan salah satu jenis tanaman hias yang sangat populer. Tanaman ini dikenal karena pertumbuhannya yang cepat dan tahan terhadap cuaca panas.

Daya tarik bunga ini terletak pada bentuk dan warna kelopaknya. Kelopaknya berbentuk seperti kuncup bunga yang tidak mekar sepenuhnya. 

Warna kelopaknya bermacam-macam mulai dari ungu, oranye, pink, kuning, putih, merah, bahkan biru. 

Bunga bugenvil memiliki kebiasaan unik yaitu merontokkan daun-daunnya saat berbunga. Saat berbunga, bunga-bunga ini semakin terlihat cantik karena seolah tak memiliki daun.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Tanaman Hias yang Cocok di Kamar Mandi

BACA JUGA:5 Tips Usaha Tanaman Hias yang Menguntungkan

Bugenvil tidak memerlukan banyak perawatan, tetapi memerlukan beberapa kondisi untuk tumbuh subur, termasuk sinar matahari penuh.

1. Menggunakan media tanam yang tepat

Media tanam yang digunakan pada tanaman jenis ini sangatlah penting untuk diperhatikan agar dapat berbunga dengan cepat dan baik. Gunakan campuran humus dan tanah yang tingkat kesuburannya tinggi.

Bunda juga harus memperhatikan suhu di sekitar. Jika suhu di sekitar dingin, maka harus meletakkannya di dalam ruangan. Hal ini dikarenakan jika meletakkannya di luar ruangan atau indoor yang beriklim lembap, maka bougenville tidak akan berbunga.

BACA JUGA:Bebas Repot, ini 4 Rekomendasi Tanaman Hias yang Subur di Air Tanpa Tanah

BACA JUGA:Bukan Hanya Bikin Rumah Cantik, ini 4 Manfaat Tanaman Hias bagi Kesehatan

2. Siram secukupnya

Apabila tanaman ini disiram secara rutin dan teratur, maka dapat memengaruhi bunga yang akan dihasilkannya. Oleh karena itu Bunda perlu memperhatikan intensitas air yang dibutuhkan oleh tanaman jenis ini.

Sumber: