Harga Xiaomi 12 Turun Dratis, HP Flagship Dijual Murah ini Spesifikasinya

Harga Xiaomi 12 Turun Dratis, HP Flagship Dijual Murah ini Spesifikasinya

Xiaomi 12--

Harga Xiaomi 12 Turun Dratis, HP Flagship Dijual Murah ini Spesifikasinya 

oganilir.co - Xiaomi 12 smartphone yang rilis di Indonesia pada tahun 2022, Hp flagship besutan perusahaan Xiaomi ini dikabarkan turun harga.

Meskipun Xiaomi 12 telah ada penerusnya Xiaomi 13, tapi tidak menutupi akan performanya yang masih gahar di kelasnya.

Dari kualitas chipset dan kamera Xiaomi 12 masih sangat layak digunakan untuk jangka panjang karena akan membantu untuk kebutuhan sehari-hari.

Berikut spesifikasi dan harga terbaru dari Xiaomi 12.

BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 13C yang Akan Segera Liris di Indonesia

Dimensi Xiaomi 12 memiliki tinggi 152.7 mm, lebar 69.9 mm, dan ketebalan 8.16 mm dengan berat 180 gram.

Layarnya menggunakan panel super AMOLED ukuran 6.28 inci dan refresh rate 120 Hz dengan resolusi 1080 x 2400 piksel. Touch sampling rate 480 Hz, tingkat kecerahan puncak 1100 nit dan sudah dilindungi Corning Gorilla Glass Victus.

Kamera depan Xiaomi 12 beresolusi 32 MP (wide), mampu merekam video hingga 1080p@30/60fps.

Di bagian belakang memiliki 3 lensa, kamera utama 50 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (telephoto macro), dilengkapi fitur PDAF, AF, OIS, Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama, dan mampu merekam video hingga 8K@24fps, gyro-EIS.

BACA JUGA:Xiaomi 11T Banting Harga, Kamera Utama 108 MP dengan Chipset Dimensity 1200 Ultra Buruan Beli

Dapur pacu Xiaomi 12 ditenagai Chipset Snapdragon 8 Gen 1 (4 nm), GPU Qualcomm Adreno Qualcomm AI Engine Generasi ke-7.

Ditambah RAM 8 GB memori internal 256 GB, sistem pengoperasian dijalankan Android 12, MIUI 13 (saat rilis).

Xiaomi 12 sudah dilengkapi dengan sistem pendingin dengan teknologi LiquidCool.

Sumber: