Dibekali Kamera Utama 64 Extreme Night Selfie dengan Layar AMOLED, ini Harga Terbaru Vivo T1 Pro 5G

Selasa 05-03-2024,11:35 WIB
Editor : Eni Nurhayati

BACA JUGA:Vivo Y30 5G Turun Drastis, Dibekali Layar Waterdrop dan Banyak Fitur Canggih, Buruan Beli

Untuk daya tahan, Vivo T1 5G dibekali baterai berkapasitas 4.700 mAh dengan kemampuan pengisian daya cepat 66W. Vivo mengklaim untuk pengisian 50 persen hanya membutuhkan waktu 18,2 menit.

Adapun fitur lain yang dimiliki diantaranya, Fingerprint (optik, di bawah permukaan layar), akselerometer, cahaya, giroskop, proksimitas, kompas, NFC.

Vivo T1 Pro memiliki pilihan warna Turbo Black, Turbo Cyan. Unuk harganya saat ini Vivo T1 Pro dibanderol senilai Rp2,8 juta.

Kategori :