BACA JUGA:Honor 200 dan 200 Pro Rilis, Chipset Snapdragon 8s Gen 3 dengan Mode Kamera Harcourt
Chipset tersebut disempurnakan dengan RAM 12 GB, 16 GB dengan memori penyimpanan 256 GB, 512 GB dan 1 TB. Sistem pengoperasian dijalankan Android 14 yang dipoles antarmuka MagicOS 8.
Untuk daya tahan, Honor Magic 6 Pro ditopang baterai berkapasitas 5600 mAh, pengisian daya cepat 88W, USB Type-C 3.1.
Fitur lain yang dimiliki oleh ponsel flagship ini diantaranya, Fingerprint (under display, optical), Face ID, accelerometer, gyro, proximity, compass, color spectrum, NFC, Infrared, Emergency SOS via satellite (messages and calls).
Mengutip dari e-commerce Tokopedia, Honor Magic 6 Pro ini dijual mulai dari Rp15.000.000.