Honor 200 dan 200 Pro Rilis, Chipset Snapdragon 8s Gen 3 dengan Mode Kamera Harcourt

Honor 200 dan 200 Pro Rilis, Chipset Snapdragon 8s Gen 3 dengan Mode Kamera Harcourt

Honor 200 dan 200 Pro rilis--

Adapun kamera ketiga adalah kamera ultrawide 12 MP yang dilengkapi fitur AutoFocus dengan lensa makro 2,5 cm khusus. Sementara itu, kamera depannya beresolusi 50 MP, dibenamkan dalam poni menyerupai pil di tengah atas layar, mirip iPhone 14 Pro dan iPhone 15 series.

BACA JUGA:Honor 200 Lite Rilis, Sektor Fotografi Jadi Daya Tarik Utama

baterai berkapasitas 5.200mAh dan mendukung pengisian daya cepat (fast charging) 100 watt. Antarmuka yang menghiasi layar adalah MagicOS 8.0 berbasis Android 14.

Spesifikasi Honor 200 Reguler 

Honor 200 datang dengan desain layar yang datar (flat), tetapi memiliki bezel (bingkai layar) yang tipis sehingga tampilannya terlihat lega dan luas. Walau berbeda model, layar Honor 200 sama seperti Honor 200, kompak memiliki panel OLED 6,7 inci, refresh rate 120 Hz, dan resolusi Full HD Plus. 

Untuk performanya, Honor 200 reguler ditenagai chipset Snapdragon 7 gen 3.

BACA JUGA:Update Harga Terbaru Honor X50 GT, Dibekali Kamera Utama 108 MP dengan Chipset Snapdragon 8 Plus Gen 1

Sektor kameranya, Honor 200 juga dilengkapi kamera utama 50 MP (f/1.95) disertaI OIS. Bedanya, kamera tersebut menggunakan sensor Sony IMX906 dengan sensor berukuran 1/1.56 inci. 

Untuk dua kamera lainnya, Honor 200 kompak dilengkapi kamera telefoto bersensor Sony IMX856 50 MP (zoom optis 2,5x) dan kamera ultrawide 12 MP. 

Selebihnya, Honor 200 membawa menghadirkan sistem operasi, baterai, dan fitur lainnya yang serupa dengan Honor 200. 

Harga Honor 200 dan 200 Pro 

- Honor 200 (12/256 GB): 2.699 yuan/Rp 6 juta

- Honor 200 (16/512 GB): 3.199 yuan/Rp 7,1 juta 

- Honor 200 Pro (12/256 GB): 3.499 yuan/Rp 7,7 juta 

- Honor 200 Pro (16 GB/1 TB): 4.499 yuan/Rp 10 juta

Sumber: