Kenali ini 4 Tanaman Hias Pemakan Serangga yang Unik dan Indah

Kenali ini 4 Tanaman Hias Pemakan Serangga yang Unik dan Indah

--

Tanaman ini mudah untuk dipelihara karena bisa ditanam dalam pot dan diletakkan dalam ruangan minim cahaya. 

2. Venus

Tanaman venus merupakan salah satu tanaman pemakan serangga yang cukup umum dijadikan tanaman hias. 

BACA JUGA:3 Tanaman Hias Cantik yang Bisa Jadi Pengusir Nyamuk

BACA JUGA:Tak Hanya Indah, ini 4 Tanaman Hias yang Cocok Jadi Pengharum Ruangan Alami

Tanaman ini biasanya juga menjebak serangga secara aktif melalui memikatnya dengan nektarnya, sehingga daunnya mengatup membentuk jebakan dan serangga pun akan terjebak hingga mati.

Mekanisme dalam daun venus cukup rumit. Venus memerlukan setidaknya dua kali sentuhan untuk memastikan bahwa mangsanya nyata.

3. Butterwort

Dilansir dari sumber dari Kids National Geographic, butterwort ialah tanaman karnivora yang memiliki rambut yang lengket. 

BACA JUGA:Bebas Repot, ini 4 Rekomendasi Tanaman Hias yang Subur di Air Tanpa Tanah

BACA JUGA:3 Manfaat Daun Pucuk Merah, Tanaman Hias yang Berkhasiat untuk Kesehatan

Nah maka dari itu cairan dari rambut tersebut mampu merobek serangga hingga mencernanya.

4. Tanaman lili kobra

Tanaman lili kobra atau biasa juga dikenal dengan nama kantong semar California memiliki kerabat dekat dengan tanaman kantong semar.

Namanya tercipta karena bunganya menyerupai kepala ular kobra yang siap menyerang mangsa.

Sumber: