3 Tips Packing Cerdas dan Simpel untuk Liburan Musim Dingin, ini yang Wajib Dibawa!

3 Tips Packing Cerdas dan Simpel untuk Liburan Musim Dingin, ini yang Wajib Dibawa!

--

UNIQLO menyediakan tools praktis yang memudahkan mendapatkan informasi suhu dan rekomendasi pakaian yang sesuai dengan destinasi. 

Cukup pilih salah satu destinasi tujuan dari beberapa kota terpilih yang tersedia di menu dropdown.

BACA JUGA:5 Tips Menghemat Baterai iPhone Biar Awet dan Tidak Boros

BACA JUGA:5 Tips Mengatasi HP Lemot yang Ampuh Optimalkan Kerja

Serta cantumkan bulan apa Anda berencana berkunjung, maka akan langsung mendapat informasi.

Terkait kisaran suhu di waktu dan tempat tujuan yang direncanakan sekaligus item rekomendasi yang dapat disiapkan sebelum berkunjung ke tempat tersebut

Jika pilihan destinasi yang dituju tidak tertera, maka tetap bisa mendapat rekomendasi produk yang harus dibawa berdasarkan tiga klasifikasi suhu.

1. Dingin (10°C-5°C), Sangat Dingin (10°C-0°C), atau Beku (0° hingga -10°C).

BACA JUGA:3 Tips Jitu Merawat Layar Touchscreen Agar Ponsel Awet dan Tahan Lama

BACA JUGA:Mau Wangi Sepanjang Hari Saat Lebaran, Ini Tips-nya !

Untuk kategori Dingin (10°C - 5°C), bisa menggunakan dalaman HEATTECH Regular sebagai lapisan pertama pakaian Anda. 

HEATTECH Reguler akan membantu menjaga kehangatan tubuh di suhu dingin yang berkisar antara 20°C - 5°C. 

Selanjutnya, bisa lapisi dengan Kemeja Flannel atau Pullover Rib Kerah Tinggi/

Lalu lengkapi dengan Jaket Fleece sebagai outerwear sekaligus penghangat yang sempurna.

BACA JUGA:3 Tips Menabung Agar Tetap Konsisten Sampai Tujuan, Selalu Tetapkan Deadline

Sumber: