OPPO Reno 10 5G: HP 5G Murah Mumpuni dengan Chipset Bertenaga MediaTek Dimensity 7050

OPPO Reno 10 5G: HP 5G Murah Mumpuni dengan Chipset Bertenaga MediaTek Dimensity 7050

OPPO Reno 10 5G--

oganilir.coOPPO Reno 10 5G hadir sebagai pilihan HP murah canggih untuk kebutuhan Anda yang menginginkan ponsel pintar dengan harga terjangkau namun memiliki spesifikasi unggulan. 

Ponsel ini menawarkan kombinasi sempurna antara teknologi canggih dan performa mumpuni, OPPO Reno 10 5G menjadikannya pilihan ideal bagi kamu yang mencari HP 5G murah.

Dilengkapi dengan kamera potrait terbaik dan dukungan jaringan 5G, OPPO Reno 10 5G siap menjadi pilihan HP baru kamu diawaltahun 2025 dengan ponsel yang mumpuni dan stylish.

Spesifikasi OPPO Reno 10 5G

Layar OPPO Reno 10 5G berukuran 6,7 inci dan sudah menggunakan panel AMOLED 120Hz. Resolusi yang ditampilkan pun sudah mencapai 1080 x 2412 pixel (FHD+).

BACA JUGA:OPPO Find N2 Flip, Smartphone Flagship yang Menggiurkan

BACA JUGA:OPPO F25 Pro: Tawarkan Performa Gaming Dimensity 7050 dengan Layar AMOLED yang Super Smooth

Ponsel pintar ini memiliki tingkat kecerahan 950 nit, touch sampling rate 240 Hz, rasio layar ke bodi 89.6 persen. Layar ini sudah dilindungi proteksi Asahi Glass AGC DT-Star2.

Biasanya, desain layar seperti ini hadir di sejumlah ponsel flagship Oppo seperti Find X5 Pro. Desain layar ini juga merupakan peningkatan dari Oppo Reno 8 model "reguler" yang memiliki layar datar alias flat.

Untuk sektor fotografinya OPPO Reno10 5G memiliki tiga buah kamera utama di bagian belakang. 

Masing-masing kamera pada OPPO Reno10 5G hadir dengan resolusi 64MP (wide), 32MP (telephoto 2x optical zoom), dan 8MP (ultrawide).

BACA JUGA:OPPO Reno 14 Pro Siap Rilis: Tawarkan Tombol Kamera Canggih dengan Fitur Premium

BACA JUGA:OPPO A96: Dibekali Kamera Utama 50 MP, Jadi Pilihan Tepat untuk Selfi dan Fotografi Tajam

Yang menariknya juga pada OPPO Reno10 5G  telah memuli kamera yang sudah mampu merekam video dengan kualitas mencapai 4K@30fps. 

Sumber: