Kesempatan Berkarier Sebagai Dosen-Non Dosen di Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.--
- Berbadan sehat yang dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter pemerintah.
Berkelakuan baik yang dibuktikan dengan surat keterangan dari Polri.
- Tidak berkedudukan sebagai pegawai/calon pegawai negeri maupun swasta.
BACA JUGA:Kembali Dibuka Lowongan Kerja PT PP Tbk
- Tidak terlibat dalam gerakan yang menentang Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945.
- Tidak pernah diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah maupun swasta.
- Mempunyai pendidikan, kecakapan, dan keahlian sesuai kebutuhan.
- Bersedia mengabdi sekurang-kurangnya 5 (lima) tahun terhitung sejak pengangkatan menjadi calon pegawai.
- Memiliki jenjang pendidikan sesuai dengan yang dibutuhkan.
- Memiliki IPK >3.00 bagi Non Dosen dan IPK> 3.25 bagi Dosen
Tata Cara Pendaftaran:
1. Pelamar wajib memiliki alamat email yang aktif untuk mengikuti proses seleksi penerimaan Pegawai Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta Tahun 2023
BACA JUGA:Lowongan Kerja PT Salim Ivomas Pratama Tbk
Sumber: