5 Dampak Buruk Sleep Call, Remaja Bucin Wajib Tahu
Ilustrasi, foto ist--
Kemenkes menjelaskan jika penggunaan smartphone dalam waktu lama dapat meningkatkan potensi yang lebih besar dalam menghasilkan gelombang elektromagnetik dengan sifat karsinogenik yang memicu terjadinya kanker.
Apalagi penggunaan smartphone pada kegiatan sleep call cenderung posisi kepala lebih dekat dengan smartphone.
Hal ini akan menjadikan peningkatan lebih besar dari paparan frekuensi radio kepada para pengguna smartphone.
4. Meningkatkan Resiko Kebakaran
Salah satu hal yang harus diwaspadai ketika melakukan sleep call ialah menggunakan smartphone dalam kondisi mengisi daya karena akan meningkatkan resiko kebakaran.
BACA JUGA:5 Manfaat Buah Kiwi Bagi Kesehatan, Nomor 3 Anak Muda Wajib Baca
Resiko ini bisa terjadi karena kandungan litium yang ada di dalam baterai sebagai sumber daya smartphone mudah sekali mengalami kondisi terbakar.
5. Mengganggu Kesehatan Mata
Selain mengganggu sel-sel otak, sleep call dalam waktu lama dengan suasana cahaya minim bisa menyebabkan kerusakan pada mata.
Dimana menatap layar smartphone dalam waktu yang lama menyebabkan pancaran cahaya elektronik lebih rentan mengenai mata.
BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan, Nomor 4 Obat Kanker
Jika kondisi ini seiring terjadi terlalu lama dapat menyebabkan kerusakan pada area retina mata. Sebab, cahaya elektronik memiliki panjang gelombang yang lebih pendek dibandingkan dengan warna lainnya.
Sumber: