Situasi yang kacau itu juga memaksa pesawat untuk mendarat darurat di Bandara Kualanamu, Medan pada Selasa (11/10).
BACA JUGA:Omonia Nicosia Bikin Benteng Kuat Bertahan, Manchester United Baru Mampu Cetak Gol di Menit Akhir
Belum lama ini, John diketahui berprofesi sebagai pilot di maskapai Batik air. Pihak Lion Air Group telah membenarkan klaim tersebut.
"Penumpang laki-laki berinisial MJ (48) adalah benar salah satu karyawan Lion Air Group," kata Corporate Communications Strategic Lion Air Group, Danang Mandala pada Rabu (12/10). (*)