Wow, Sudah 765 KM Tol di Sumatera Operasional di Era Jokowi, Hanya Jambi dan Padang Masih Nihil

Wow, Sudah 765  KM Tol di Sumatera Operasional di Era Jokowi, Hanya Jambi dan Padang Masih Nihil

Salah satu gerbang tol di Aceh--


Jika nantinya tol Palembang-Jambi sudah terhubung maka waktu tempuh dari kota pempek ke kota yang dilintasi sungai Batanghari ini hanya 3 jam saja.

BACA JUGA:Gerbang Tol Palembang. Pusat Hub Jalan Tol Lintas Timur dan Lintas Tengah Sumatera


Selama ini, waktu tempuh dari Palembang ke Jambi dengan melintasi Jalan Lintas Timur 8-10 Jam dengan jarak 277 KM.

Sumber: