5 Khasiat Rebusan Daun Sirsak Untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Mampu Obati Sakit Maag

5 Khasiat Rebusan Daun Sirsak Untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Mampu Obati Sakit Maag

Rebusan Daun Sirsak--

3. Mengobati sakit maag

BACA JUGA:Meski Pahit, ini 3 Manfaat Konsumsi Bunga Pepaya Bagi Kesehatan

Faktanya, daun sirsak adalah obat yang sangat baik untuk maag. Sebab, zat dalam daun sirsak mampu mengurangi peradangan dan bertindak sebagai obat penghilang rasa sakit. 

Selain itu, manfaatnya juga termasuk meningkatkan sistem imun tubuh. Hal ini tentunya dapat membuat proses penyembuhan penyakit maag menjadi lebih singkat.

4. Mengontrol gejala diabetes

Pemberian ekstrak daun sirsak dalam bentuk cair setiap hari pada tikus dapat menunjukkan kontrol glikemik yang kuat. Daun sirsak dapat membantu meningkatkan metabolisme glukosa.

BACA JUGA:5 Manfaat Daun Alpukat Bagi Kesehatan, Orang Tua Wajib Tahu

5. Menjaga kesehatan mulut

Daun sirsak terbukti bersifat antibakteri dan antijamur. Studi menunjukkan bahwa ekstrak daun sirsak dapat digunakan melawan mikroba mulut sampai batas tertentu

Sumber: