Motor Listrik ZPT New F1, Desain Futuristik dan Jarak Tempuhnya Memuaskan, Segini Harganya

Motor Listrik ZPT New F1, Desain Futuristik dan Jarak Tempuhnya Memuaskan, Segini Harganya

Motor Listrik ZPT New F1--

Motor Listrik ZPT New F1, Desain Futuristik dan Jarak Tempuhnya Memuaskan, Segini Harganya 

oganilir.co - Pabrikan asal Indonesia telah meluncurkan produksi motor listrik terbarunya, yaitu ZPT New F1.

Motor listrik ini memiliki tampilan desain yang trendi dan futuristik cocok untuk mobilitas harian. 

Tak hanya itu, Motor listrik ZPT New F1 juga  dibekali spek jarak tempuh yang jauh sehingga dapat diandalkan untuk perjalanan jauh.

BACA JUGA:Motor Listrik Charger Anoa, Desain Mewah dan Spek Jarak Tempuhnya Cocok untuk Mudik Lebaran

Dilansir dari laman resmi berbagai market place, motor listrik ZPT New F1 menggunakan daya dinamo yang memiliki kapasitas 1.000 watt.

Jenis baterai yang digunakan oleh motor listrik ZPT New F1 adalah jenis baterai SLA yang memiliki kapasitas 72 V 22 Ah.

Mengenai top speednya, motor listrik ZPT New F1 mampu melaju kencang dengan kecepatan maksimum mencapai 60 km/jam. 

BACA JUGA:Cek Harga Motor Listrik Volta Mandala S Tampilan Mirip Vespa dan Mampu Membawa Beban 150 KG

Motor listrik ZPT New F1 dibekali dengan fitur pedal kayuh manual untuk memudahkan dalam menambah jarak tempuh.

Untuk kapasitas jarak tempuhnya, motor listrik ZPT New F1 mampu menempuh perjalanan hingga sejauh 60 km.

Sementara untuk daya angkutnya, motor listrik ZPT New F1 mampu membawa beban dengan kapasitas maksimum 200 kg.

Jenis pengereman yang digunakan oleh motor listrik ZPT New F1 adalah rem cakram untuk rem depan dan rem tromol untuk rem belakang.

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Motor Listrik ECGO 3, yang Dijual Hanya Rp12,9 Juta Bisa Tempuh Jarak 80 Km

Sumber: