Soal Karyawan OKI Pulp Laka Kerja, Plt Sekda OKI Minta Disnakertrans dan DLH Cari Data Akurat

Soal Karyawan OKI Pulp Laka Kerja, Plt Sekda OKI Minta Disnakertrans dan DLH Cari Data Akurat

Soal karyawan PT Pulp & Paper, Sekda OKI Minta Disnakertrans dan DLH Cari Data Akurat--

Selanjutnya sekitar pukul 08.45 WIB Fatah Nurohman melihat sepeda listrik milik korban terparkir di dekat tangki distribusi well berjarak 10 meter, namun tidak di temukan korban.

BACA JUGA:Pemkab OKI Bekali Anak Muda Keterampilan Kerja

Sekitar pukul 08.47 WIB Fatah Nurohman naik ke atas tangki distribusi well dan melihat grinting penutup tangki distribusi well jebol. Ia juga melihat sepasang sepatu safety yang mengapung di dalam tangki distribusi well dengan kondisi air yang berputar dan panas.

Tiga menit dari sana pukul 08.50 WIB ia pergi berlari menemui Sugeng selaku PIC ETP yang berada di area ETP primary 2 untuk melaporkan temuan tersebut.

Selanjut nya di lakukan upaya evakuasi dengan cara menyedot air yang didalam tangki menggunakan mesin pompa, dan di bantu dengan dua alat berat jenis excavator. " Sekitar pukul 18.45 WIB korban ditemukan berada di dalam pipa dengan kondisi sudah meninggal dunia,"imbuhnya.

Ditambahkannya , menggunakan kantong jenazah kemudian dibawa ke klinik PT OKi Pulp & Paper Mills. Kemudian sekira pukul 21.00 wib dibawa menuju ke RS Bhayangkara Palembang untuk di lakukan pemeriksaan jenazah.

Sumber: